Ajaran Samin (disebut juga Pergerakan Samin atau Saminisme) adalah salah satu suku yang ada di Indonesia. Masyarakat ini adalah keturunan para pengikut Samin Surosentiko yang mengajarkan sedulur sikep, di mana mereka mengobarkan semangat perlawanan terhadap Belanda dalam bentuk lain di luar kekerasan.

Gotong Royong Menjadi Solusi

   Secara umum dengan era patembayan ( siapa yang kuat bisa ) banyak dirasakan diberbagai Daerah yang namanya kerja bhakti( gotong royong ) sudah hampir punah yang dampaknya sudah menjadi serba transaksional segala seuatunya dihitung dengan uang.

   Masyarakat Desa Kalangan Kecamatan Margomulyo Kabupaten Bojonegoro masih berlaku adanya gotong royong untuk kegiatan pembangunan rumah, orang hajatan maupun perawatan jalan termasuk kegiatan pemeliharaan fasilitas umum.

   Desa Kalangan terlatak di pojoknya kota Bojonegoro khususnya segi tiga perbatasan antara Kabupaten Bojonegoro Kabupaten Ngawi dan Kabupaten Bloro. Dalam Desa terdiri 7 (  tujuh ) dusun yang terpisah dengan hutan paling sedikit 2 km dan paling jauh 6 km.

   Berkat semangat gotong royong masyarakat akhirnya jalan poros antar dusun yang sebagian sudah rusak pavingnya ambles akibat muatan yang melebihi kapasitas standart jalan cukup  ditangani dengan cara kerja bhakti tanpa upah mengingat jalan antar dusun walaupun ditengah hutan namun sangat penting untuk melancarkan  mencari ekonomi maupun anak yang sekolah termasuk jalan menuju tempat pelayanan kesehatan.

  Jalan paving perawatan dirasa cukup mudah dan murah asal semangat gotong royong masih guyub kerusakan jalan mudah diatasi sehingga berdampak juga kelancaran ekonomi masyarakat desa.

0 Response to "Gotong Royong Menjadi Solusi"

Posting Komentar

Sekertariat

Kelompok Informasi Masyarakat (KIM)
Alamat : Jl.Perhutani 001 Kalangan Margomulyo Bojonegoro
Telp : 085235512000
Twitter : @KIMMBSamin
Email : kimkalanganmbsamin@gmail.com

Informasi

Pingen Agar Tidak Ketinggalan Informasi Desa-Desa, Masukkan Alamat Email Anda Di Bawah Ini Untuk Berlanganan Informasi